Jombang, liputanmu - Selasa, (4 Juni 2024) Siswa-siswi Madrasah Ibtidaiyah Muhammadiyah (MIM) 11 Pojokkulon menjalani ujian praktik bercerita. Kegiatan ini merupakan bagian dari evaluasi pembelajaran yang bertujuan untuk mengukur kemampuan siswa dalam menyampaikan cerita secara lisan.
Kepala Madrasah Ibtidaiyah Muhammadiyah...